Jumat, 09 Maret 2018

Monthly Reading in December 2017 & January 2018

Monthly Reading in December 2017 & January 2018

Halo halo! Sudah berapa lama gak nongol di sini ya? Omong-omong, Bila belum ngeposting Monthly Reading bulan Desember tahun kemarin, Januari, dan Februari. Dalam postingan ini kugabung dan jadilah Monthly Reading in December 2017 & January 2018!


Mulai yuk!

Perjalanan Penganten by Ajib Rosidi
Agresi Militer Belanda by Pierre Heijboer
Taiko #1: Tahun Temmon Kelima 1536 by Eiji Yoshikawa


Hasil gambar untuk Jalur Sutra - Dua Ribu Tahun di Jantung AsiaTaiko 2 - Tahun Koji Kedua 1556Hasil gambar untuk kelas lima di malory towers
Jalur Sutra: Dua Ribu Tahun di Jantung Asia by Frances Wood 
Taiko #2: Tahun Koji Kedua 1556 by Eiji Yoshikawa
Kelas Lima di Malory Towers by Enid Blyton

Hasil gambar untuk suka duka pelajar indonesia di jepang perang pasifik

Suka Duka Pelajar Indonesia di Jepang: Sekitar Perang Pasifik 1942-1945 by Persada Senior



January 2018

Taiko 3 - Tahun Eiroku Kelima 1562Taiko 4 - Tahun Genki Pertama 1570Taiko 5 - Tahun Tensho Ketiga 1575
Taiko #3: Tahun Eiroku Kelima 1562 by Eiji Yoshikawa
Taiko #4: Tahun Genki Pertama 1570 by Eiji Yoshikawa
Taiko #5: Tahun Tensho Ketiga 1575 by Eiji Yoshikawa

Taiko 6 - Tahun Tensho Ketujuh 1579Biografi 60 Sahabat RasulullahHasil gambar untuk suka duka pelajar indonesia di jepang perang pasifik
Taiko #6: Tahun Tensho Ketujuh 1579 by Eiji Yoshikawa
Biografi 60 Sahabat Nabi by Khalid Muhammad Khalid
Suka Duka Pelajar Indonesia di Jepang: Sekitar Perang Pasifik 1942-1945 by Persada Senior

Biografi 60 Sahabat Nabi 

Rembulan Tenggelam Di WajahmuLonceng NagasakiCodex: Konspirasi Jahat di Atas Meja Makan Kita
Rembulan Tenggelam di Wajahmu by Tere Liye
Lonceng Nagasaki by Takashi Nagai
CODEX: Konspirasi Jahat di Atas Meja Kita by Rizki Ridyasmara 

Monthly Reading in February 2018 insya Allah akan ku posting :)

Apakah kalian punya buku yang bisa direkomendasi?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar